IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PEMESANAN JASA PENGIRIMAN BARANG KARGO PADA PT.SUKSEMA ABADI LOGISTIK DENGAN MODEL WATERFALL

Authors

  • Ahmad Sinnun Universitas Bina Sarana Informatika
  • Intan Ayu Putri Universitas Bina Sarana Informatika
(*) Corresponding Author

Keywords:

Model Waterfall, Pemesanan Jasa Pengiriman Barang Kargo, Sistem Informasi

Abstract

Suksema Abadi Logistik merupakan perusahaan jasa pengiriman barang untuk solusi B2B (Bsinis to Bisnis) di indonesia. Belum adanya sistem informasi, penanganan order masih menggunakan sambungan telepon dan surat electronik yang digunakan pada perusahaan sehingga menjadikan adanya kendala dalam mencatat order pengiriman, monitoring penjadwalan armada, dan laporang status pengiriman yang tidak uptodate. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan perancangan dan implementasi sistem informasi untuk mendorong produktifitas dan pencatatan bisnis proses yang meliputi proses pemesanan, proses transaksi dan proses pengiriman yang bertujuan untuk memudahkan perusahaan pemesan jasa pengiriman melakukan order jasa, memantau jadwal pelaksanaan pengiriman dan mendokumentasikan proses pengiriman dengan dokumen yang terintegrasi. Dengan mengimplementasikan metode pengembangan perangkat lunak berbasis metode waterfall, sistem informasi meliputi tiga akses untuk administrator, pelanggan, dan sopir. Sistem informasi dapat memperlancar pemesanan jasa ekpedisi dan lebih terdokumentasi dengan data integrasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Ahmad Sinnun, Universitas Bina Sarana Informatika

Program Studi Rekaya Perangkat Lunak

Intan Ayu Putri, Universitas Bina Sarana Informatika

Program Studi Sistem Informasi

References

Fatayat, U., & Frieyadie, F. (2019). Penggunaan Model Waterfall Dalam Perancangan Aplikasi Penjualan Kosmetik Berbasis Web. Jurnal Riset Informatika, 1(4), 159–166.

Frieyadie, F. (2014). Web Sistem Informasi Berbasis W2000 Untuk Dukungan Pemesanan Dan Penjualan Produk Safety. Jurnal Pilar Nusa Mandiri, 10(1), 111–116.

Hidayat, R. (2014). Sistem Informasi Ekspedisi Barang Dengan Metode E-CRM Untuk Meningkatkan Pelayanan Pelanggan. Jurnal Sisfotek Global, 4(2).

Kendall, K. E., & Kendall, J. E. (2010). Systems analysis and design. Prentice Hall Press.

Lisnawanty, L., & Kurniawan, B. (2019). Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Berbasis Web (Studi Kasus: PT. Sinar Kapuas Cemerlang). Jurnal Riset Informatika, 1(4), 187–196.

Palasara, N., Sinnun, A., & Tabrani, M. (2018). Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Ujian Online Berbasis Web. TRANSISTOR Elektro Dan Informatika, 3(2), 103–110.

Rabiatul, A. (2015). Perancanaan Strategis SI/TI Menggunakan Four Stage Model Pada Dinas Pendidikan Kabupaten Kubu Raya Kalimantan Barat. Jurnal Khatulistiwa Informatika, III(2), 180–198. https://doi.org/10.1145/3132847.3132886

Saifudin, S., & Ardani, F. P. (2017). Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas dalam Meningkatkan Pengendalian Internal atas Pendapatan pada RSUP Dr. Kariadi Semarang. Jurnal RAK (Riset Akuntansi Keuangan), 2(1), 123–138.

Tabrani, M., Kholil, I., & Sinnun, A. (2019). Implementasi Rapid Application Development Dalam Membangun Aplikasi Koperasi Simpan Pinjam (Studi Kasus Koperasi Subur Jaya Mandiri Kabupaten Subang). SISTEMASI: Jurnal Sistem Informasi, 8(1), 145–152.

Downloads

Published

2019-12-21

How to Cite

Sinnun, A., & Putri, I. A. (2019). IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PEMESANAN JASA PENGIRIMAN BARANG KARGO PADA PT.SUKSEMA ABADI LOGISTIK DENGAN MODEL WATERFALL. Jurnal Riset Informatika, 2(1), 37–42. Retrieved from https://ejournal.kresnamediapublisher.com/index.php/jri/article/view/35